5 Tempat Kuno Penuh Sejarah di Karibia.

5-Tempat-Kuno-Penuh-Sejarah-di-Karibia

5 Tempat Kuno Penuh Sejarah di Karibia. -Pulau Karibia merupakan area kepulauan yang berada di tengah Benua Amerika, tepatnya berada di antara Amerika Utara dan Selatan dan terhubung langsung dengan Samudera Atlantik. Pada kawasan ini terdapat puluhan negara yang memiliki keunikan masing-masing dengan budaya yang khas, dari berasal dari kolonial Eropa, penduduk asli dan pekerja Afrika yang didatangkan pada masa penjajahan.

Keragaman budaya pada masing-masing negara menunjukkan adanya perpaduan unsur kebudayaan yang menjadi ciri khas daerah tersebut. Salah satu bukti adanya perpaduan tersebut terletak pada gaya bangunan yang berbeda satu sama lain. Dengan begitu ini adalah tempat-tempat bersejarah di Karibia yang menarik buat disimak. agen bola

1. Willemstad

Tempat yang satu ini Willemstad merupakan Ibukota dari Curacao yang tepat berada di utara Venezuela, dan berada di selatan Laut Karibia. Negara yang satu ini masih menjadi salah satu bagian Kerajaan Belanda, di mana dulunya merupakan bagian dari Netherlands Antilles, bersama Aruba dan Sint Maarten. sbotop

Maka tidak heran jika kota Willemstad memiliki banyak bangunan unik bergaya arsitektur Belanda yang memukau. Selain itu kota ini juga masuk dalam UNESCO World Heritage Site, karena keunikan bangunan tuanya yang karang ditemukan di tempat lain. https://www.americannamedaycalendar.com/

2. Colonial City of Santo Domingo

Colonial City of Santo Domingo merupakan tempat bersejarah di Republik Dominika, yang berada di dekat dengan laut. Tidak hanya itu saja akan tetapi terdapat , tempat ini merupakan persinggahan pertama Christoper Columbus di Benua Amerika pada tahun 1492, dan membangun berbagai fasilitas, berupa gereja, universitas dan rumah sakit, hingga menjadi kota kolonial Spanyol pertama di Benua Amerika. Kota tua ini masuk dalam bangunan Warisan Budaya UNESCO sejak tahun 1990.

3. La Fortaleza and San Juan National Historic Site

La Fortaleza and San Juan National Historic Sites adalah tempat bersejarah di San Juan Puerto Rico, yang merupakan negara persemakmuran Amerika Serikat. Tempat ini masuk dalam kawasan Old San Juan, yang berada di pulau kecil yang berhimpitan dengan daratan.

Kawasan ini juga menjadi Situs Budaya UNESCO sejak 1983, dengan bangunan tua bergaya Spanyol, seperti Castillo San Felipe del Morro, serta banyak bangunan unik lain yang berada di sekitarnya.

4. Citadel, Sans-Souci Palace

Citadel Laferrière dan Sans-Souci Palace menjadi bangunan tua di Haiti, yang tepatnya berada di Kota Milot dan letaknya berdekatan. Kedua tempat tersebut menjadi Situs Budaya UNESCO sejak tahun 1982.

Bangunan tersebut dibangun oleh King Henri I, yang merupakan pencetus dari Revolusi Haiti, hingga negara tersebut mampu memerdekakan diri dari Perancis pada tahun 1811. Bangunan Ciatadel Laferriere dan Sans-Souci Palace menjadi salah satu destinasi utama di Haiti, karena keelokan bangunannya.

5. Nassau

Nassau merupakan ibukota dari Kepulauan Bahama yang berada persis di Selatan Negara Bagian Florida, Amerika Serikat. Kota ini menyimpan berbagai macam bangunan-bangunan tua dengan arsitektur memukau, seperti Cloister and Versailles Garden, Parliament Square, serta berbagai bangunan tua lainnya. Selain itu, terdapat beberapa benteng menarik di kota ini, seperti Fort Montagu, Fort Charlotte dan Fort Fincastle, yang penuh dengan cerita sejarah.